LASER kembali Meregangkan Busurnya ke Ciwidey

LASER
LASER berfoto dengan Wakil Pimpinan sebelum berangkat
Akhirnya, LASER kembali meregangkan busurnya ke Ciwidey untuk mengikuti kegiatan Ranca Upas Horsebow Competition pada 27-28 Oktober 2018 ini.

Ekstrakurikuler yang bisa dibilang baru ini tidak ingin tertinggal dalam segi jam terbang. Setelah sebelumnya telah mengikuti perlombaan di Branchsto Horsebow Competition – BSD Tangerang, kini tim LASER (La Tansa Archery) terbang kembali ke Ciwidey.

Pada perlombaan kali ini, LASER membawa 14 orang ksatria sunnah Rosulullah bersama 2 pembimbing, antara lain:
Pembimbing

  • Al-Ustadz Ahmad Basuni
  • Al-Ustadz Asep Rifky Fajrudin

Santri

  1. MUHAMMAD RAFI ARSYA -5 IPA B
  2. KRESNA SYAH HARDIYANTO -5 IPA D
  3. RAFIF AL MUTAWAKKIL -4 IPA A
  4. DWI MUHAMMAD NAUFAL -4 IPA B
  5. MUHAMAD YUSUF FIRMANSAH -4 SMK A
  6. MUHAMMAD RIFQI -4 SMK C
  7. ALIF M ALGHYFFAR MAHFUD -3 A
  8. SAYID MAHMUD I.S -3 A
  9. BIMA ADITIYA -3 L
  10. AKHDAN WAFI MUHAMMAD -3 K
  11. MUHAMMAD FARHAN HIBATURROHMAN -EXT B
  12. M. ZIDDAN FADILLAH -EXT B
  13. DZIHNI FATAH SYA’RONI -EXT B
  14. MUHAMAD FADZA CHALIK -EXT D

Semoga para pejuang ini pulang membawa prestasi dan segudang pengalaman berguna untuk kompetisi yang akan datang. Amin.

Share

Post Author: Aa Ezha

Lulusan La Tansa 2007, kini ia mengabdi di La Tansa sebagai guru SMK dan pengembang sistem informasi manajemen Pondok Pesantren La Tansa (simPEL) sejak akhir 2016 hingga saat ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *